5 Aplikasi Pinjaman Online yang Ada DC Lapangan – Media TKI

5 Aplikasi Pinjaman Online yang Ada DC Lapangan

Aplikasi pinjol yang ada dc lapangan seharusnya menjadikan kita lebih tertib dalam melunasi hutang yang belum sempat dibayarkan. Tidak justru menjadikan kita gagal bayar alias galbay. Soalnya beberapa oknum menjadikan informasi pinjol dc lapangan dengan niat tidak ingin membayar, alhasil mereka menghindari pinjaman ini.

Sebenarnya sah-sah saja kalian mau menggunakannya atau tidak. Namun yang perlu dicatat ialah mindset berhutang ya harus bayar. Karena pemerintah sendiri telah memberikan izin kepada para DC ini untuk melakukan penagihan akan tetapi tidak boleh pakai kekerasan.

Nah lantas, pinjol apa saja yang ada dc lapangan 2024 itu? Berikut beberapa rekomendasinya yang bisa kalian pertimbangkan.

1. Kredivo

Kredivo merupakan penyedia pinjaman online yang sudah terkemuka. Aplikasi ini menyediakan pihak ketiga dalam melakukan penagihan manakala kita sebagai peminjam macet.

Setidaknya dalam dua bulan terakhir dan ketika kita sulit dihubungi melalui telepon mereka akan langsung mengerahkan DC untuk berkunjung ke rumah kita.

2. Akulaku

Akulaku sampai saat ini menjadi aplikasi pinjaman online yang ada DC lapangan terbaik. Meskipun sebenarnya mereka tak menyebutkan kalau menggunakan DC, namun beberapa pengguna pengaku pernah ditagih di rumah secara langsung dari pihak aplikasi Akulaku.

3. ShopeePinjam

Shopee memang sudah terang-terangan kalau menggunakan pihak ketiga dalam menagih nasabah yang sulit atau gagal bayar dengan tenggang waktu tertentu.

Selain itu, ShopeePinjam juga mengharuskan kita membayar biaya keterlambatan sebesar 5% per bulan dari seluruh total tagihan.

4. Kredit Pintar

Daftar pinjol yang ada DC selanjutnya ialah Kredit Pintar. Dilansir dari berbagai sumber sekaligus pengalaman pengguna, biasanya pihak Kredit Pintar akan mengerahkan DC untuk melakukan penagihan manakala kita menunggak bayar selama lebih dari 3 bulan semenjak jatuh tempo.

Apalagi ketika kita sulit untuk dihubungi perihal tunggakan bayar tersebut. Maka mereka akan langsung menuju ke rumah kita.

5. Tunaiku

Terakhir, ada Tunaiku yang juga masuk dalam pinjol ada DC lapangan. Mereka akan melakukan penagihan secara langsung pada nasabah yang sudah nunggak bayar selama tiga bulan terakhir dari jatuh tempo.

Akan tetapi, pihak aplikasi Akulaku mengatakan kalau tindakan penagihan yang dilakukan DC lapangan tersebut keterlaluan maka kita bisa melaporkan ke call center untuk ditindaklanjuti lebih jauh.

Bagaimana, tertarik untuk coba aplikasi pinjol ada DC lapangan diatas?

Sebenarnya masih ada banyak daftar pinjol yang ada debt collectornya. Setidaknya jadikan ini sebagai penyemangat dan penagihan kalian agar bisa membayar tepat waktu. Bukannya malah dihindari. Semoga bermanfaat dan menjadi referensi untuk anda.

Baca juga: aplikasi survey penghasil uang terbaik